Warna

Tingkatkan Akses ke Zona Rekreasi, Kebun Raya Banua Usulkan Pembangunan Jalan dan Jembatan Penghubung

BANJARBARU, KALIMANTAN NEWS – Dalam upaya meningkatkan aksesibilitas dan kualitas pelayanan wisata, Kebun Raya Banua mengusulkan pembangunan jalan dan jembatan penghubung antara zona utama dan zona rekreasi. Usulan ini diajukan sebagai bagian dari rencana pengembangan fasilitas wisata yang berkelanjutan serta ramah lingkungan. Plt. Kepala UPTD Kebun Raya Banua, Firmansyah menyampaikan bahwa usulan tersebut telah disampaikan […]

Kebun Raya Banua Terapkan Kawasan Bebas Polusi, Shuttle Bus Kini Gantikan Kendaraan Pribadi

BANJARBARU, KALIMANTAN NEWS – Kebun Raya Banua resmi menerapkan kebijakan Zero Pollution Area atau Kawasan Bebas Polusi mulai 9 Juni 2025. Melalui kebijakan ini, seluruh pengunjung diwajibkan menggunakan shuttle bus yang telah disediakan untuk menuju zona wisata. Sementara kendaraan pribadi hanya diperbolehkan sampai di area parkir gerbang utama. Plt. Kepala UPTD Kebun Raya Banua, Firmansyah […]

Ketua DPRD Kalsel Apresiasi Keberhasilan Polda Kalsel Panen Raya Jagung di Lahan Basah

BANJAR, KALIMANTAN NEWS – Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), Dr. H. Supian HK, S.H., M.H., memberikan apresiasi tinggi atas capaian Kepolisian Daerah (Polda) Kalsel yang berhasil menggelar panen raya jagung di lahan basah seluas 41,985 ton. Panen ini dilaksanakan pada Kamis (5/6/2025) di lahan dekat Jalan Gubernur Syarkawi, Kilometer 5, Desa Padang Panjang, Kecamatan […]

38 Personel Baru Satpol PP dan Damkar Kalsel Ikuti Pembinaan Kesamaptaan

BANJARBARU, KALIMANTAN NEWS – Sebanyak 38 personel baru dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Pemadam Kebakaran (Damkar) Provinsi Kalimantan Selatan menjalani pembinaan kesamaptaan sebagai tahap awal sebelum resmi bertugas di lapangan. Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pembekalan fisik dan mental kepada para aparatur sipil negara (ASN), pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK), serta […]

Desy Oktavia Sari Dorong Pemberdayaan Perempuan Lewat Pelatihan Olahan Pangan Lokal di HSS

HULU SUNGAI SELATAN, KALIMANTAN NEWS – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), Desy Oktavia Sari, memanfaatkan momentum reses masa sidang II dengan menyambangi dua titik di Kecamatan Telaga Langsat, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), Rabu (14/5/2025). Kunjungan ini tidak hanya menjadi ajang serap aspirasi, tetapi juga sarana pemberdayaan masyarakat, khususnya kaum perempuan. Dalam masa […]

Lihat Lebih Banyak
Promo
Kami mendeteksi Adblocker di perangkatmu

Iklan Membantu kami untuk meningkatkan kualitas jurnalisme. matikan adsblock untuk mendukung kami

Jangan Tampilkan Lagi Ya, Saya Paham!