Pisah Sambut Danrem 101/Antasari, Ketua DPRD Kalsel Sampaikan Penghargaan Setinggi-tingginya
Banjarmasin, kalimantannews19.com Pisah sambut Komandan Korem (Danrem) 101/Antasari berlangsung di Aula Makorem pada Kamis (5/12/2024) siang. Danrem Brigjen TNI Ari Aryanto diangkat menjadi Kepala Staf Komando Daerah Militer (Kasdam) VI/Mulawarman. Jabatan Danrem yang baru, digantikan oleh Kolonel Inf Ilham Yunus yang sebelumnya menjabat sebagai Kasrem 101/Antasari Kodam VI/Mulawarman. Pisah sambut ini dihadiri Ketua DPRD Kalsel, […]