Indeks Pembangunan Pemuda Naik, Paman Birin Raih Dua Penghargaan oleh Kemenpora RI
Yogyakarta, kalimantannews19.com Gubernur Kalimantan Selatan, H. Sahbirin Noor atau Paman Birin meraih dua kategori dalam penghargaan atas capaian Indeks Pembangunan Pemuda (IPP) oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) pada Rapat Koordinasi Pengembangan Pemuda di Kulonprogo, Yogyakarta pada Senin (5/8/2024) malam. Sesuai hasil, Kemenpora RI telah merilis nilai Indeks Pembangunan Pemuda Indonesia di […]