DPRD Kalsel Mediatori Rombongan Buruh Terkait UMSP, Kartoyo: Ular Tidak Kekenyangan, Kodok Tak Mati

Banjarmasin, kalimantannews19.com Rombongan organisasi buruh turut menyampaikan aspirasi terkait Upah Minimum Sektoral Provinsi (UMSP) di DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) pada Rabu (11/12/2024). Organisasi buruh yang mendatangi Rumah Banjar di antaranya DPD Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSBSI) bersama Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI) Kalsel. Kedatangan mereka diterima Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalsel, H. […]